Universitas Amikom Purwokerto
  • Spirit
  • Creative
  • Success

Public Relations dan Big Data

Public Relations dan Big Data

Prita Suci Nurcandrani, S.Sos., M.Si., M.I.Kom, Dosen Public Relations mengikuti kuliah umum Program Pascasarjana di Universitas Sebelas Maret Surakarta pada bulan Oktober 2019. Kuliah yang bertemakan “Social Media Analytic for Communication Strategy dengan metode Drone Emprit” ini membedah pentingnya riset dan analisis sebelum merumuskan strategi perusahaan.

Ketika perusahaan terpuruk saat krisis, analisis mutlak diperlukan. Serangan buzzer di media sosial seringkali memperburuk keadaan.  Di sinilah Public Relations membutuhkan Big Data untuk melakukan riset. Big Data yang dibutuhkan harus cepat dan akurat. Drone Emprit merupakan salah satu alat yang dapat merangkum data dalam satu langkah sehingga langsung dapat digunakan perusahaan untuk dapat menganalisis situasi serta merumuskan strategi.

Share on facebook
Facebook
Share on whatsapp
WhatsApp
Share on telegram
Telegram
Hari
Jam
Menit
Detik

Pendaftaran Jalur Gelombang 1 (Satu)